Mengapa sering muncul pelangi setelah hujan? Jelaskan proses terjadinya! Jawab : Pelangi disebabkan karena adanya pembiasan sinar matahari. Akibat pembiasan tersebut, cahaya yang melewati tetesan air hujan akan dibelokkan. Pembelokan cahaya…
Jelaskan pengertian adaptasi pada makhluk hidup! Jawab : Adaptasi merupakan kemampuan makhluk hidup untuk melakukan penyesuaian diri dengan lingkungannya. Penjelasan Makhluk hidup melakukan adaptasi dengan lingkungannya agar dapat…
Apakah yang dimaksud dengan hibernasi pada hewan? Jawab : Hibernasi adalah keadaan beristirahatnya hewan selama musim dingin, dengan ditandai penurunan metabolisme, sehingga suhu tubuh hewan lebih rendah dan pernapasannya menjadi lebih…